Perencanaan Penilaian PAI Dan Bahasa Arab Pada Masa Darurat Maupun Normal
Perencanaan Penilaian PAI Dan Bahasa Arab Pada Masa Darurat Maupun Normal
Teknik Penilaian Sikap : Observasi, penilaian diri, penilaian antar teman
Perencanaan Penilaian PAI Dan Bahasa Arab Pada Masa Darurat Maupun Normal |
- Teknik Penilaian Sikap : Observasi, penilaian diri, penilaian antar teman, jurnal.
- Teknik Penilaian Pengetahuan : Tes tulis, tes lisan, penugasan.
- Teknik Penilaian Keteramapilan : Tes praktik, proyek, portofolio.
Bagaimana mendesain penilaian ? Fokus pada keterampilan abad 21 : Berahlak mulia, berpikir kritis, kreatif, inovatif, kolaboratif, literat.
Bagaimana Penilaian ?
- Penilaian harus direncanakan dan dilekatkan dalam kegiatan belajar. Hal ini akan memungkinkan GURU untuk memonitor dan memfasilitasi kemajuan belajar siswa, dan membantu siswa mengelola pembelajaran mereka sendiri.
- Perlu dipikirkan juga bagaimana GURU akan menilai hasil pembelajaran.
- Pada akhirnya, metode penilaian yang digunakan akan tergantung pada tujuan belajar ditetapkan.
- Temukan keseimbangan antara apa yang efektif dan apa yang layak untuk dilakukan dari jarak jauh.
Apa yang perlu dilakukan guru dalam penilaian ?
- Mengenali secara individu peserta didik dalam satu kelas
- Memiliki nomor kontaks peserta didik dan atau orang tua/ wali murid
- Menanyakan perkembangan pembelajaran di rumah
- Bertindak sebagai konsultan ( layanan konsultasi dalam BK)
- Mengikuti proses pengerjaan tugas yang dilakukan oleh peserta didik dan orang tuanya.
- Bangun komuikasi dan kolaborasi dengan peserta didik lainnya; misalnya dalam grup-grup kecil per kelompok tugas.
- Pastikan kelemahan dan kekurangan peserta didik dalam mengerjakan tugas / melakukan proses belajar mandiri terdeteksi, sampaikan apa yang harus diperbaiki, bagaimana memperbaikinya, dan peserta didik mau memperbaiaki diri.
- Tidak menjustifikasi peserta didik
- Selalu mendo’akan agar ada ketersambungan hati murid dngan guru.
Untuk lebih lengkapnya silahkan download file Perencanaan Penilaian PAI Dan Bahasa Arab Pada Masa Darurat Maupun Normal, DISINI