Panduan Pesantren Business Virtual Exhibition

Pesantren Business Virtual Exhibition adalah sebuah ajang pameran pesantren bisins yang berbasis virtual (Online). Pengunjung pameran dapat menikmati
mtsdarussalam.eu.org
Panduan Pesantren Business Virtual Exhibition

Panduan Pesantren Business Virtual Exhibition

Apa itu Pesantren Business Virtual Exhibition?

Pesantren Business Virtual Exhibition adalah sebuah ajang pameran pesantren bisins yang berbasis virtual (Online). Pengunjung pameran dapat menikmati kemegahan serta keunikan pesantren hanya dari smartphone atau dari personal komputer miliknya di rumah.

Siapa ssaja yang boleh bergabung menjadi peserta?

Peserta berasal dari lembaga pesantren atau lembaga pendidikan agama islam dan lembaga mitra yang memenuhi syarat untuk bergabung. Syarat-syarat dapat dilihat pada isian google form. klik link ini : https://rebrand.ly/businesspesantrenvirtex.

Bagaimana cara mendaftar menjadi peserta?

Calon peserta dapat membuka link gogle form untuk mendaftar sebagai peserta di link : https://rebrand.ly/businesspesantrenvirtex. Setelah data terkompilasi, panitia akan menseleksi pessantren atau lembaga pendidikan agama islam yang berhak bergabung dalam pameran ini dengan kriteria yang telah ditetapkan oleh panitia.

Kapan pendaftaran dimulai dan ditutup?

Pendaftaran peserta berakhir hingga 19 september 2022, calon peserta yang masuk dalam seleksi akan ndihubungi kemudiaan oleh panitia dan akan diundang mengikuti technical meeting melalui zoom. Informasi melalui e-mail dan diinformasikan dalam website kemenag.

Apa saja yang bisa dipamerkan oleh peserta?

Peserta dapat memamerkan profile pesantren atau lembaga pendidikannya sebagai informasi dan promosi bagi publik. Selain itu peserta dapat memamerkan produk-produk unggulan yang memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Produk dapat berupa komoditas, jasa, fashion maupun inovasi technologi.

Apakah peserta berbaayar?

Peserta tidak dipungut biaya apapun alias gratis. dengan sayrat dan ketentuan administratif yang diberlakukan panitia.

Untuk lebih jelasnya silahkan unduh Panduan Pesantren Business Virtual Exhibition dengan cara klik DISINI